Empat tim memastikan diri lolos ke 16 besar Liga Champions pada Rabu dini hari tadi lewat jalur playoff. Tersisa empat kursi yang akan ditentukan Kamis besok.
Ruben Amorim ungkap alasan Manchester United tampil apik melawan tim papan tapi memble lawan tim papan tengah. Hal itu tercermin saat MU menahan Arsenal.