Embat Motor, Penjaga Kos Dibui
Gara-gara bertengkar dengan teman baik, perbuatan Endang Sunika (19) mencuri motor pun terbongkar. Perempuan asal Semanding, Tuban itu pun berurusan dengan pihak berwajib.
Rabu, 12 Mei 2010 16:50 WIB







































