Jaksa yang bertugas di Tim Pengawal dan Pengaman Pemerintahan dan Pembangunan Daerah (TP4D) yang terjaring operasi tangkap tangan (OTT) sudah tiba di KPK.
OTT KPK kembali menjerat jaksa. Personel dari Korps Adhyaksa itu diduga menerima uang haram terkait proyek yang seharusnya diawasinya dari praktik kecurangan.
Panitia Seleksi KPK akan mengingatkan para calon pimpinan KPK supaya mereka mau menyetor LHKPN. Namun itu akan dilakukan Pansel bila para capim sudah terpilih.
KPK melakukan OTT terhadap 4 orang yang diduga terlibat kasus suap proyek TP4D. Hingga kini belum ada informasi lanjutan soal OTT seorang jaksa tersebut.