Di panggung JVWF 2022, Sheila on 7 memperkenalkan Bounty Ramdhan sebagai additional drummer baru. Bounty merupakan anak dari bassist GIGI, Thomas Ramdhan.
Dalam penyidikan lebih lanjut atas meninggalnya drummer Foo Fighters, Taylor Hawkins, pada Jumat (25/3) ditemukan jejak zat psikotropika di tubuh sang drummer.
Sejumlah musisi kembali berkumpul untuk memberi semangat di tengah situasi COVID-19. Lewat acara bertajuk Drumadhan sejumlah musisi Kota Kembang berkumpul.