Terlepas dari pembelaannya untuk KPU, Raja Juli Antoni memaklumi sikap SBY. "Tapi tentu Pak SBY juga punya hak untuk marah dan kecewa," kata Sekjen PSI itu.
Capres nomor urut 02 Prabowo Subianto akrab dengan warga saat deklarasi kampanye damai Pilpres 2019. Prabowo bahkan menciumi kepala bayi-bayi di sekitar lokasi.
Polri dan TNI siap mengamankan wilayah Jatim secara maksimal selama masa kampanye Pemilu 2019. Berita meresahkan, ujaran kebencian, dan hoaks akan diperangi.
Eks Wali Kota Jakarta Barat Anas Effendi mencalonkan diri sebagai calon anggota legislatif DPRD DKI. Anas maju sebagai caleg PKB untuk Dapil 10 Jakarta Barat.