detikFood
Resep Tempe: Tempe Bakar Jamur
Tempe bakar yang harum ini sangat cocok buat mereka yang ingin mengurangi konsumsi lemak. Bawang merah, shoya dan cabai hijau membuat rasa tempe makin sedap saja.
Kamis, 26 Mei 2011 14:17 WIB







































