Upacara peringatan HUT TNI ke-78 digelar di Monumen Nasional Jakarta Pusat hari ini. Upacara itu bakal dipimpin langsung oleh Presiden Joko Widodo (Jokowi).
Akhir pekan ini baiknya merapat ke jalan Cibadak, karena bakal ada beragam acara dan aneka sajian kuliner yang menggiurkan, loh! Simak agendanya berikut ini.