Masyarakat masih berminat mengeluarkan uangnya untuk menghibur diri di tengah pandemi. Salah satunya untuk membeli barang-barang bermerek alias branded.
Dampak pandemi COVID-19 membuat orang-orang terkurung di rumah dan sebagian kehilangan pekerjaan. Nyatanya pasar smartphone mengalami pertumbuhan di India.