detikHot
Jadi Juri 'American Idol' Lagi, J-Lo Dibayar Rp 259 M
Penyanyi juga aktris Jennifer Lopez alias J-Lo rencananya akan kembali jadi juri 'American Idol'. J-Lo akan mengantongi uang Rp 259 miliar untuk pekerjaannya itu.
Rabu, 27 Jul 2011 10:35 WIB







































