detikNews
JK Yakin Alex Noerdin-Nono Jawara di Pemilu Kada DKI Jakarta
Mantan Ketum Partai Golkar, Jusuf Kalla, yakin Alex Noerdin-Nono Sampono mampu memenangkan Pemilu Kada DKI Jakarta. Keduanya figur pimpinan yang diidamkan warga Jakarta.
Jumat, 09 Mar 2012 16:53 WIB







































