detikFinance
Stabilkan Harga dan Genjot Ekspor Jadi Target 100 Hari Terakhir Mendag Lutfi
Menteri Perdagangan Muhammad Lutfi mengatakan, dirinya bersama Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Chairul Tanjung terus berusaha menciptakan harga pangan yang stabil di pasar.
Selasa, 15 Jul 2014 16:02 WIB







































