detikNews
Ombak 3 Meter, Pelabuhan Gresik-Bawean Juga Ditutup
Badai George mempengaruhi aktivitas pelabuhan. Selain pelabuhan Ketapang-Gilimanuk, pelabuhan Gresik - Pulau Bawean juga ditutup, gara-gara ombak 3 meter.
Kamis, 08 Mar 2007 14:40 WIB







































