detikNews
Senator Kontroversial Australia Juga Hadiri Acara Lain Atas Biaya Negara
Senator kontroversial Australia Fraser Anning ternyata juga menggunakan uang pembayar pajak untuk membiayai perjalanannya menghadiri pawai kelompok kanan.
Selasa, 08 Jan 2019 11:59 WIB







































