Vita/Nadya Melenggang ke Partai Puncak
Indonesia menempatkan satu wakilnya di final ganda putri Indonesia Open Super Series 2011. Vita Marissa/Nadya Melati melaju ke partai puncak usai menumbangkan ganda Jepang, Mizuki Fujii/Reika Kakiiwa.
Sabtu, 25 Jun 2011 16:05 WIB







































