detikNews
Susno: Saya Di-Irwasumkan 2 Kali Tapi Tak Ada Masalah
Bukan hanya soal kasus Century yang ditanyakan Pansus Hak Angket Century pada Komjen Pol Susno Duadji. Soal karir di Polri pun ikut disinggung. Termasuk posisi dia yang sekarang non job.
Rabu, 20 Jan 2010 15:41 WIB







































