Polres Metro Jakarta Timur sudah meringkus pria keji berinisial AA yang tega membakar istrinya sendiri, CAU (24) di Jatinegara, Jakarta Timur (Jaktim).
Enam polisi terlibat dalam pengeroyokan hingga mengakibatkan debt collector atau mata elang (matel) tewas di Kalibata. Mereka ditetapkan sebagai tersangka.
Polisi Sukabumi menggerebek arena sabung ayam tersembunyi, mengamankan beberapa warga untuk diperiksa. Satu orang ditetapkan tersangka. Penyidikan berlanjut.
Polres Tangerang Selatan mengusut kematian siswa MH (13) yang diduga korban bullying. Enam saksi telah diperiksa untuk mengungkap kasus ini secara profesional.
Polres Buleleng laksanakan operasi yustisi menjelang Galungan dan Kuningan, fokus pada kafe dan bar untuk mencegah tindak pidana dan penyalahgunaan narkoba.
Kantor agensi milik PSY, P Nation, digerebek Kepolisian Seodaemun Seoul (4/12/25). Penggerebekan ini buntut dari tudingan PSY melanggar UU Pelayanan Medis.