detikTravel
Mudik ke Medan, Mampir ke Museum Negeri Sumatera Utara
Acara mudik tahunan ke kampung halaman bisa menjadi sarana pembelajaran bagi anak-anak Anda. Bagi yang mudik ke Medan, ajaklah keluarga untuk belajar tentang sejarah masa lalu di Museum Negeri Sumatera Utara.
Selasa, 22 Jul 2014 10:43 WIB







































