Kandas sudah rencana pernikahan Ayu Ting Ting dan Adit Jayusman di tahun ini. Sebagai sahabat, Ivan Gunawan, pun mencoba untuk menghibur Ayu yang batal nikah.
Pernikahan Ayu Ting Ting dan Adit Jayusman resmi batal. Hal ini sudah dikonfirmasi langsung oleh Ayu. Berikut fakta seputar batalnya pernikahan Ayu dan Adit.
Ayu Ting Ting telah membatalkan pernikahannya dengan Adit Jayusman. Meski begitu, ia masih enggan membeberkan alasan mengapa pernikahan tersebut dibatalkan.