Toyota buka peluang meluncurkan Yaris listrik untuk pasar global. Namun, peluncurannya belum dekat, fokus saat ini pada segmen kendaraan listrik lainnya.
Penjualan mobil di Indonesia meningkat pada Februari 2025. Toyota Kijang Innova menjadi mobil paling laris. Cuma ada 1 mobil terlaris dari merek non-Jepang.