Selain festival musik, pesta kuliner juga akan meramaikan karnaval ulang tahun ke-17 Bank Mandiri di Parkir Timur Senayan. 17 Booth kuliner dan 17 food truck sudah dipersiapkan.
Puluhan produk makanan unik dijual dalam acara tahunan Brightspot. Pengunjung dapat mencicip aneka nasi, burger, pastry, hingga ragam minuman segar.
Kangen dengan soto Medan, rujak kolam atau martabak Medan? Datang saja ke Summarecon Mal Serpong. Dalam festival kuliner yang dibalut suasana Sumatra Utara, ada beragam jenis makanan dari seluruh nusantara yang menggoyang lidah.
Restoran Orient8 yang terletak di ground floor, Hotel Mulia Senayan merupakan restoran yang menyajikan hidangan otentik Prancis dan Pan-Asia. Dengan tata ruang bergaya Eropa dengan dominasi warna putih memberi kesan elegan dan tenang. Apalagi tempat duduk bersofa nyaman bisa jadi pilihan.
Belum punya acara hari ini? Mampir saja ke Plaza Barat Senayan. Festival Jajanan Bango akan hadir dengan lebih dari 40 jajanan enak dari Barat hingga Timur nusantara. Tebus rasa kangen masakan daerah di lokasi ini.
Asosiasi Industri Teknologi Informasi Indonesia (AiTI) menyambut baik aturan pemerintah soal TKDN. Meski awalnya hanya terfokus untuk perangkat ponsel 4G, namun AiTI bahkan siap menyambut apabila nantinya aturan ini juga diterapkan di perangkat TIK lainnya.
Asosiasi Industri Teknologi Informasi Indonesia (AiTI) mendukung regulasi pemerintah terkait Total Kandungan Dalam Negeri (TKDN) 30% untuk ponsel 4G pada 2017. Namun asosiasi kumpulan para pengusaha IT di Indonesia ini punya saran.
Pihak JCC, yang dipercaya sebagai penyedia tempat acara Peringatan 60 Tahun KAA, ingin memberikan hal spesial dalam melayani tamu negara yang hadir. Untuk menu makanan, JCC siap memanjakan lidah tamu dengan makanan khas Indonesia.