detikOto
Pengemudi Mobil Harus Peduli Terhadap Pemotor
Tidak bisa dipungkiri kalau pengendara sepeda motor adalah salah satu individu paling rentan yang ada di jalan. Karena itu, para pengendara mobil harus mengerti dan waspada terhadap hal itu.
Sabtu, 18 Jun 2011 18:45 WIB







































