detikNews
Survei LSI: Ternyata Pemilih Prabowo-Hatta Dukung Pilkada Langsung
Lembaga Survei Indonesia (LSI) merilis hasil survei soal dukungan masyarakat terhadap pilkada langsung. Hasil survei menunjukkan bahwa mayoritas masyarakat mendukung pilkada langsung, bahkan pendukung Prabowo-Hatta.
Rabu, 17 Des 2014 13:42 WIB







































