detikHot
Pameran 'Menatap Sang Liyan' di Komunitas Salihara Dibuka Akhir Pekan Ini!
Awal Februari ini, Komunitas Salihara menyelenggarakan pameran yang menampilkan beragam arsip tentang kompleksitas perjalanan sejarah orientalisme seni tari.
Jumat, 03 Feb 2017 15:06 WIB







































