Secara umum hal-hal yang disampaikan saat perkenalan diri yakni nama, asal, pekerjaan, hingga hobi. Berikut ini contoh perkenalan diri dalam bahasa Inggris.
Percakapan bahasa Inggris melatih kamu terbiasa belajar bahasa Inggris lewat praktik langsung. Yuk, coba 5 contoh percakapan bahasa Inggris singkat berikut.