Transaksi SPKLU PLN meningkat lima kali lipat dalam setahun, dipicu populasi mobil listrik China. PLN siapkan lebih banyak fasilitas untuk memenuhi kebutuhan.
XPENG yang bakal mencoba peruntungan berniaga di Tanah Air. XPENG ini dibawa oleh Erajaya, distributor dan perusahaan retail terkenal di bidang telekomunikasi.
Bos BYD menyebut mobil listrik China beberapa langkah lebih maju ketimbang para kompetitornya. Terutama dari sisi pengembangan produk hingga teknologi.
Bahan baku komponen baterai mobil listrik di dunia berasal dari Indonesia. Setelah itu diproses di China baru selanjutnya dikirim ke Amerika dan Eropa.