detikNews
Penggugat Bingung UU yang Tetapkan Jakarta sebagai IKN Belum Dicabut
Hehamahua bingung dengan sistematika UU IKN. Salah satunya UU IKN tidak membatalkan UU Nomor 10 Tahun 1964 yang menetapkan Jakarta sebagai ibu kota negara.
Rabu, 16 Mar 2022 15:40 WIB







































