Ketua MPR RI Bambang Soesatyo mendorong terwujudnya kerja sama perusahaan farmasi asal AA, Pfizer dan Moderna, untuk turut mendistribusikan vaksinnya ke RI.
Pemain Ansan Greeners, Asnawi Mangkualam mengaku fisiknya belum cukup bagus untuk main di Korea. Ia merasa staminanya kerap habis saat main di pertandingan.
Shin Tae-yong ditinggal lagi asisten pelatihnya di Timnas Indonesia. Teranyar, 3 orang memutuskan mundur sehingga kini ada total 4 asisten tim pelatih cabut.
Ketua Umum PSSI Mochamad Iriawan mengungkapkan jadwal baru Piala Asia U-19 2020. Turnamen dua tahunan ini akan digelar mulai 22 Februari 2021 di Uzbekistan.