Trump mengejek pertahanan Greenland, menyatakan ambisinya untuk menguasai pulau itu. Ia membandingkan Greenland dengan Rusia dan China yang punya kapal perusak.
CEO BPI Danantara Rosan Roeslani mengungkapkan progres terkini negosiasi restrukturisasi utang proyek Kereta Cepat Jakarta-Bandung Whoosh dengan pihak China.
Mantan Dirut KAI Ignasius Jonan bertemu Presiden Prabowo di Istana, membahas program pemerintahan dan diplomasi luar negeri. Diskusi berlangsung selama dua jam.
Wakil Ketua Komisi I DPR RI Dave Laksono mendesak pemerintah bertindak cepat dalam menangani kasus 4 orang WNI awak kapal penangkap ikan diculik di laut Afrika.