Sepakbola
Kesalahan-Kesalahan Menghukum Persib Bandung
Persib menelan kekalahan telak dari Persebaya. Pelatih Persib Mario Gomez menyebut timnya melakukan banyak kesalahan, juga mempertanyakan penalti lawan.
Sabtu, 20 Okt 2018 23:56 WIB







































