Tak jauh dari kawasan Surya Kencana, Anda bisa temukan jejeran pedagang lumpia basah enak. Kulit lumpia yang lembut diisi dengan tumisan bangkuang parut renyah dan ditumis bersama tauge dan telur. Asyiknya dinikmati hangat-hangat!
Smoothies bisa jadi pilihan sarapan bagi Anda yang ingin sehat sekaligus tengah mencoba menurunkan berat badan. Berikut ini tujuh resep smoothies yang mudah dibuat setiap hari dalam seminggu.
Kuliner asal Surakarta, Jawa Tengah ini terkenal ampuh memanjakan lidah. Makanan sejenis gulai dengan bumbu lebih kuat ini semakin yummy bila dipadukan dengan daging yang masih melekat di tulang laiknya iga.
Ingin menjauh dari hiruk pikuk Kota Jakarta, tapi tak punya banyak waktu liburan? Jangan kuatir, Kota Bogor bisa jadi eskapisme bagi Anda yang padat rutinitas. Cuma butuh 1 hari, pikiran dijamin kembali segar!
Camilan ini pasti disukai si kecil karena rasanya gurih dan enak. Nutrisinya juga cukup kaya karena dicampur dengan daging sapi dan sayuran. Bisa diberikan sebagai camilan sepulang sekolah atau untuk bekal sekolah! Nyam... nyam gurih!
Iga merupakan salah satu bagian dari daging sapi yang nikmat dimasak menjadi berbagai sajian. Bisa dibuat sup, dibakar, atau dipenyet. Di republik yang satu ini, hampir semua sajian iga bisa dinikmati. Mulai dari sup iga yang panas mengepul hingga iga bakar yang gurih dengan aroma semerbak. Wah!
Buat yang sedang meriang, badan kurang segar, sup yang satu ini bisa jadi obat mujarab. Inilah sop daging sejujurnya olahan dapur Betawi. Kuahnya bening kecokelatan, dengan potongan daging yang kekar namum empuk lembut. Jangan ditanya lagi rasanya. Gurih, segar dan nikmat kagak ade duenye!
Penggila es krim? Hmm.. pastikan Anda mencicipi es krim kepiting, es krim lada hitam, es krim aroma asap rokok. Banyak varian es krim diciptakan dari bahan- bahan dengan aroma dan rasa unik. Apa saja kreasi es krim unik yang sedang populer?