Pemerintah memperbarui aturan perjalanan transportasi pesawat dengan mewajibkan tes PCR. dr Reisa mengatakan ini sebagai antisipasi munculnya gelomban ketiga.
Pemerintah mengumumkan data terbaru kasus Corona. Pada hari ini, tercatat total kasus positif sebanyak 34.316, 12.129 orang sembuh, dan 1.959 meninggal dunia.
Untuk menghindari informasi palsu atau hoax akan vaksin virus Corona, masyarakat diharapkan untuk merujuk informasi ke juru bicara (jubir) vaksin Corona.
Hoax bahaya interaksi obat yang disebarkan oleh dr Lois Owien 'memakan korban'. Satgas COVID-19 mengingatkan masyarakat hati-hati dalam menyebarkan informasi.