Program KUR Super Mikro merupakan subsidi yang diinisiasi Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian dan penyalurannya dilakukan melalui anggota bank Himbara.
Gojek dan Jejak.in menyediakan scientific carbon calculator, untuk menghitung emisi karbon yang dihasilkan melalui penggunaan motor atau mobil servis Gojek.
Perubahan perilaku masyarakat di masa pandemi membawa dampak cukup besar untuk startup. Ini tips dari bos Gojek agar startup tetap bertahan di tengah pandemi.
Di HUT ke-75 RI, Gojek mengibarkan namanya di tiga negara tetangga. Gojek resmi mengintegrasikan nama dan aplikasinya di Vietnam, Singapura, dan Thailand.