Haaland merendah saat dibandingkan dengan Messi dan Ronaldo. Bomber City asal Norwegia itu merasa belum ada di level yang sama dengan dua megabintang tersebut.
Empat laga berlalu, Juventus belum mampu meraih kemenangan di Liga Champions musim ini. Kini Bianconeri dituntut menang dalam empat laga sisa jika ingin lolos.
Bomber Barcelona Robert Lewandowski memasuki tahun terakhir di kontraknya. Agen Lewandowski, Pini Zahavi, mengungkapkan Barca belum memutuskan nasib kliennya.
Striker Irak yang menjadi momok Timnas Indonesia, Aymen Hussein dikabarkan absen. Penyerang berusia 29 tahun itu masih alami cedera sehingga tidak bisa tampil.
Persib akan bertanding melawan Persita Tangerang di Super League 2025/2026. Bobotoh optimis timnya menang, terutama dengan performa Thom Haye yang solid.