detikTravel
5 Tempat yang Anda Harus Tahu di Derawan
Pasir putih, laut biru, pohon kelapa, sekaligus uniknya biota laut selalu menghipnosis pelancong saat datang ke Kepulauan Derawan. Inilah 5 tempat yang harus Anda tahu di kepulauan cantik ini.
Senin, 07 Okt 2013 18:56 WIB







































