Ketua Asosiasi Asuransi Jiwa Indonesia (AAJI) Budi Tampubolon memprediksi semakin banyak masyarakat Indonesia yang tidak mampu membeli asuransi kesehatan.
Mengingat riskannya mobil rental dicuri atau digelapkan oleh penyewanya, penting bagi pengusaha rental mobil untuk mengasuransikan mobil-mobil rentalnya.
Panin Dai-ichi Life bayar klaim tutup usia Rp 16,3 miliar, menegaskan komitmen asuransi jiwa terpercaya. Edukasi pentingnya perlindungan finansial bagi keluarga
Perpanjangan SIM memerlukan sejumlah biaya, termasuk untuk keperluan tes kesehatan, psikotes, dan asuransi. Berikut rincian biaya perpanjang SIM hingga caranya.
Petani di Badung, Bali, resah dengan serangan hama tungro belakangan ini. Di sisi lain, dana untuk Asuransi Usaha Tanaman Padi (AUTP) tak kunjung turun.