Apple memperingatkan pengguna iPhone dan Mac tidak gunakan Chrome demi menjaga privasi. Safari dianggap lebih aman dengan teknologi pelindung data lebih baik.
Apple lagi nyiapin ‘MacBook rakyat’ nih. Mereka bakal ngeluarin MacBook versi entry-level alias yang nggak bikin kantong langsung nyesek di awal 2026 nanti.
Apple kembali terancam ditinggal eksekutif senior. Kali ini giliran SVP Hardware Technologies Johny Srouji yang mempertimbangkan untuk hengkang dari Apple.
CEO Apple Tim Cook turut prihatin atas banjir yang melanda Asia termasuk Sumatera. Lewat cuitannya, Tim Cook bilang kalau Apple siap donasi untuk korban banjir.