Gerakan Nurani Bangsa menyerukan pemerintah untuk mengkaji '17+8 Tuntutan Rakyat'. Tokoh nasional menekankan pentingnya transparansi dan respons aspirasi.
Kasus kekerasan di pondok pesantren kembali terjadi. Kali ini, seorang santri berinisial AZ tewas ditendang teman sekamarnya di Ponpes Al Azhar Sadah, Lombok.
APPA NTT juga meminta pelaku dihukum seberat-beratnya dengan pidana penjara maksimal dan hukuman kebiri kimia. Mereka juga meminta korban diberi perlindungan.