Sepakbola
Di Mata Wenger, Alexis Sanchez Makin Sip
Manajer Arsenal, Arsene Wenger, mengakui bahwa Alexis Sanchez memang kesulitan pada beberapa laga awal. Namun, di mata Wenger, pemain andalannya itu sekarang sudah tampil lebih baik, bahkan dibandingkan musim lalu.
Jumat, 16 Okt 2015 00:57 WIB







































