detikNews
Dapat Perhatian RI-1, Pemberkasan Kasus Afriyani Dikebut Maraton
Kasus Afriyani Susanti (29) yang mengendarai Xenia dan menabrak pejalan kaki hingga menewaskan 9 orang dikebut pemberkasannya. Pemeriksaan dilakukan secara maraton, sejak siang hingga pagi.
Senin, 30 Jan 2012 11:09 WIB







































