Selain Komisaris Utama, ada yang mencolok pada jajaran Komisaris Independen Telkom, yakni kehadiran Abdi Negara Nurdin yang tak lain adalah Abdee Slank.
Abdi Negara alias Abdee Slank resmi ditunjuk menjadi komisaris PT Telkom Indonesia. Menparekraf Sandiaga Uno menyebut ada kaitan dengan konten kekinian.
Abdee 'Slank' kini menjabat komisaris PT Telkom Indonesia (Persero) Tbk. Sebelumnya, Abdee punya jejak panjang 'mendukung' Jokowi hingga jadi komisaris.