Caleg Perempuan Partai Gerindra di Jatim Belum Memenuhi Kuota
Banyak kader dan masyarakat yang mendaftar sebagai calon legislatif (caleg) Partai Gerindra Jawa Timur. Namun, partai yang didirikan Prabowo ini masih kekurangan kuota caleg perempuan.
Minggu, 17 Mar 2013 17:01 WIB







































