Jokowi menyoroti pertemuan Surya Paloh dengan Presiden PKS Sohibul Iman beberapa waktu lalu. Jokowi pun mengaku sudah bertanya ke Paloh tapi belum dijawab.
"Perbedaan sikap politik kedua partai tersebut tidak menjadi penghalang bagi NasDem dan PKS untuk berjuang bersama menjaga demokrasi," kata Mustafa Kamal.
Ketua Umum NasDem Surya Paloh dan jajaran selesai menggelar pertemuan dengan petinggi PKS. PKS mengatakan Surya Paloh menyebut mereka sebagai saudara tua.