Bupati Sukabumi Asep Japar memperingati Hari Bumi dengan menanam pohon-berdialog dengan petani. Ia menekankan dukungan pemerintah untuk pelestarian lingkungan.
Rencana pembangunan Pasar Besar Malang menuai pro dan kontra. Pedagang menolak pembangunan total, mendukung renovasi, dan menilai pasar masih layak beroperasi.