detikNews
Jangan Pakai Telepon yang Diklaim Antisadap, Ini Alasannya!
Akhir-akhir ini bermunculan aplikasi atau handphone yang diklaim antisadap, diminati baik pengusaha dan anggota DPR. Namun Lembaga Sandi Negara (Lemsaneg) mengingatkan, untuk pejabat negara, jangan sembarangan memakai aplikasi antisadap. Mengapa?
Jumat, 22 Nov 2013 19:04 WIB







































