Sepakbola
Leverkusen Ingin Dimanajeri Voller
Sepak terjang Rudi Voller sebagai pelatih menarik perhatian kubu Bayer Leverkusen. Direktur finansial Leverkusen menyatakan minatnya untuk merekrut Voller sebagai manajer mereka berikutnya.
Minggu, 18 Sep 2005 22:15 WIB







































