detikNews
Presiden Obama kecam kekerasan di Mesir
Selain mengecam kekerasan atas warga sipil Mesir, Presiden Barack Obama juga membatalkan latihan militer bersama Amerika Serikat-Mesir.
Kamis, 15 Agu 2013 22:53 WIB







































