detikFinance
Pedagang 'Teriak' Daging Mahal, Pemerintah Bilang Harga Stabil
Kementerian Pertanian mengklaim harga daging di pasaran saat ini dalam kondisi normal alias stabil, tidak ada kenaikan harga bahkan dalam 3 hari terakhir mengalami penurunan harga.
Selasa, 24 Jul 2012 16:03 WIB







































