Kantor Imigrasi Kelas I Khusus Non TPI Jakarta Selatan menyelenggarakan kegiatan 'Car Free Day Service Imigration' dengan membuka layanan 1.000 kuota paspor.
Car free day (CFD) di Sudirman-Thamrin ditiadakan saat libur Lebaran 2023, Minggu (23/4). Namun warga tampak ramai mengambil foto di sekitar Bundaran HI.
Kegiatan hari bebas kendaraan bermotor (HBKB) atau CFD di kawasan Sudirman-Thamrin ditiadakan selama Lebaran 2023. Kawasan Bundaran HI terpantau sepi pagi ini.
Polda Metro menerapkan car free day dalam lingkungan markas pada Jumat, 3 Maret 2023. Selama car free day, pelayanan cek fisik kendaraan di Samsat dibatasi.
Akhir minggu ini Pemkot Surabaya akan melakukan perantingan besar-besaran. Pohon yang ada di dua lokasi yakni Jalan Ahmad Yani dan Darmo akan 'dirampingkan'.