Proyek internet gratis yang digawangi pendiri Facebook, Mark Zuckerberg, mendapat tentangan. Tak hanya dari Indonesia saja, tapi juga oleh beragam civil society di seluruh dunia. Berikut isi surat penolakannya.
Kongres Amerika Serikat memutuskan untuk mengakhiri pengumpulan besar-besaran catatan percakapan telepon oleh badan keamanan nasional (NSA). Penyadapan besar-besaran oleh NSA terungkap pada 2013 oleh Edward Snowden.
Jurnalis investigasi Seymour M Hersh selain menuding AS berbohong soal penyergapan Osama bin Laden, juga mempertanyakan tentang jasad Osama. Hersh sangat skeptis tentang keterangan Gedung Putih bahwa jasad Osama dikuburkan di Laut Arab. Benarkah?
Facebook meluncurkan inisiatif internet.org di berbagai negara. Internet.org adalah inisiasi yang diprakarsai CEO Facebook Mark Zuckerberg untuk menyediakan akses internet ke daerah-daerah terpencil yang belum terjamah.
Pamela Geller dan America Freedom Defense Initiative (AFDI) menggelar kontes kartun nabi di Dallas, Texas, Amerika Serikat (AS). Pemerintah Indonesia menyayangkan tindakan tersebut.
Anggota parlemen Belanda, Geert Wilders tak pernah jauh dari kontroversi. Politikus anti-Islam itu menyampaikan niatnya untuk menggelar pameran kartun Nabi Muhammad, seperti yang baru diadakan di Texas, Amerika Serikat.
Polisi menyambangi Apung Widadi aktivis Save Our Soccer yang kini aktif di FITRA di sela acara syuting Mata Najwa. Polisi memberikan surat panggilan pada Apung untuk pemeriksaan pada 11 Mei mendatang.
Ulah Pamela Geller dan America Freedom Defense Initiative (AFDI) yang menggelar kontes kartun nabi di Dallas, Texas, AmerikA Serikat (AS) terus menimbulkan kontroversi. Kebebasan berbicara dan berekspresi tidak boleh sampai mengganggu keyakinan beragama orang lain.
Kontes lomba menggambar kartun Nabi Muhammad yang digelar di Texas mendapat kecaman dari beberapa tokoh agama dan politisi di Indonesia. Lomba tersebut diselenggarakan oleh American Freedom Defense Initiative (AFDI).