detikFinance
Sepakat dengan Bos Jababeka, Dahlan Iskan Ingin Ibukota Segera Pindah
Menteri BUMN Dahlan Iskan sepakat dengan gagasan memindahkan segera ibukota Indonesia ke wilayah lain. Gagasan ini juga dilontarkan oleh Direktur Utama PT Jababeka Tbk Darmono.
Selasa, 10 Sep 2013 14:48 WIB







































